PERIBAHASA
Þ Pandai pandai meniti buih,
jika ingin selamat badan ke seberang.
Artinya: ‘Bersungguh sungguhlah dalam
melakukan sesuatu
pekerjaan,
sehingga segala kesukaran dapat teratasi
dan
pekerjaan pun selesai dengan baik.’
Þ Lebih berharga mutiara sebutir, daripada sepantai.
Artinya: ‘Orang yang baik dan bijak, meskipun tidak kaya,
jauh lebih berharga dan mulia daripada orang kaya
yang jahat dan jahil.’
Þ Air susu dibalas dengan air
tuba.
Artinya: ‘Kebaikan
seseorang dibalas dengan kejahatan.’
Þ Janji ditepati, ikrar
dimuliakan.
Artinya: ‘Setiap janji dan
ikrar dengan siapa pun harus di
tepati
dan di junjung tinggi.’
Þ Harimau mati meninggalkan
belangnya, gajah mati meninggalkan gadingnya, manusia mati meninggalkan
namanya.
Artinya: ‘Orang yang baik
dan bijak ketika mati akan selalu
diingat
nama baiknya, sedangkan orang yang jahat
akan
selalu diingat kejahatannya.’
Þ Semakin berisi, padi akan
semakin merunduk
Artinya: ‘Seseorang yang
memiliki ilmu, semakin tiggi ilmunya maka seharusnya semakin bijak dan rendah
hati.’
Þ Pikir dahulu pendapatan,
sesal kemudian tidak berguna.
Artinya: ‘Bila hendak
melakukan atau mengerjakan sesuatu,
hendaknya
ia memikirkannya terlrbih dahulu agar
nantinya
tidah menyesal.’
Þ Sehari sehelai benang,
setahun sehelai kain.
Artinya: ‘Orang yang baik
dan bijak ketika mati akn selalu
di
ingat nama baiknya, sedangkan orang yang jahat
akan
selalu di ingat keburukannya.’
Þ Sepandai pandai tupai
melompat, sewaktu waktu gagal juga.
Artinya:
‘Orang yang pandai sekalipun, sewaktu waktu pasti
akan mengalami kesulitan.’
Þ Lidah bercabang bagai
biawak.
Artinya:
‘Seseorang yang tidak dapat di percaya kata
katanya.’
Þ Berlayar bernakhoda,
berjalan dengan yang tua.
Artinya:
‘Setiap mengerjakan sesuatu hendaknya mengikuti
nasihat orang yang ahli.’
Þ Pahit jangan dimuntahkan,
manis langan lekas di telan.
Artinya:
‘Kita tidak boleh cepat percaya kepada orang lain.’
Þ Menyisip padi dengan
ilalang.
Artinya: ‘Orang yang
terlihat pandai atau kaya sebenarnya
bodoh atau miskin.’
Þ Gali lubang tutup lubang.
Artinya: ‘Orang yang
berhutang untuk menutupi hutang yang
lainnya.
Þ Garam dikulum tidak hancur.
Artinya: ‘Orang yang pandai
menyimpan rahasia.
Þ Duri dalam daging.
Artinya: ‘Sesuatu yang
menyakitkan hati atau mengganggu
pikiran.
Þ Pikir dahulu pendapatan,
sesal kemudian tidak berguna.
Artinya: ‘Jika akan
mengerjakan sesuatu, sebaiknya dipikirkan
Lebih dulu baik buruknya agar tidak menyesal.’
Þ Adat hidup tolong menolong,
adapt mati jenguk menjenguk.
Artinya: ‘Dalam hidup harus
bergaul dengan masyarakat, saling
menolong, dan saling menjenguk
di kala susah dan
senang.
Komentar
Posting Komentar
Kirim komentar anda disini ...